Desain Interior kamar merupakan salah satu tanda letak keindahan suatu ruangan yang memiliki sebuah seni arsitektur. Dimana desain tersebut dapat di kreasikan secara unik dan bebas tanpa harus mengeluarkan banyak biaya dalam menata sebuah rumah minimalis. Karena dengan sebuah ide yang kreatif suasana tersebut dapat di ciptakan secara emosional.
Untuk contoh gambar ini yaitu mengenai interior kamar tidur tamu, yang bertujuan memberikan suasana nyaman dan menawan kepada tamu rumah, seperti keluarga , teman dan orang terdekat lainya.
Gambar desain interior kamar tidur di bawah ini memiliki spesifikasi warna cream, dengan dilengkapi karpet, dan dominan berwarna coklat. Memberikan suasana teduh dan cocok sebagai kamar tidur tamu
Dan sebagai sebuah aksesoris kamar dapat di tempatkan sebuah lukisan dengan model rumah minimalis seperti pada artikel sebelumnya tentang "Contoh Aksesoris Lukisan Rumah Minimalis"
Nah itulah mengenai desain interior untuk kamar tidur yang dapat kami sampaikan semoga bermanfaat.
Sumber gambar : images google.co.id