Desain Tangga Beton Rumah Konsep Minimalis

Desain Tangga Beton Rumah Konsep Minimalis - Beton merupakan bahan baku yang sangat kuat dan kokoh sebagai sebuah penopang atau bahan untuk tangga rumah minimalis. Tetapi bahan baku tersebut bukan hanya beton, bisa menggunakan kayu tetapi harus yang mempunyai bahan kuat di makan umur. Pada kebanyakan pada setiap rumah menggunakan bahan baku beton karena cukup aman dan tidak termakan usia.

Karena bahan ini permanen dan cukup memakai dana yang tidak sedikit sepatutnya anda harus memperhitungkan agar tidak terjadi kesalahan saat membangun tangga beton minimalis ini. Hal utama adalah mencari sebuah desain tangga rumah yang sekiranya sangat cocok dengan model rumah anda dan bahan apa yang akan anda gunakan.

Desain Tangga Beton Rumah Konsep Minimalis
Karena artikel mengulas mengenai desain tangga rumah berbahan beton, sengaja kami carikan sebuah desain yang umum digunakan dan tersedia ukuran ukuran membuatnya. Desain tangga beton ini cukup menarik dan sederhana. Berikut modelnya di bawah ini :


desain tangga beton
Kerangka Desain Tangga Rumah Beton
Jangan lupa memberikan tingkat keamanan pada tangga rumah anda dengan railing tangga rumah yang cukup menarik dan menawan. Gambar di bawah ini merupakan contoh dari gambar pertama setelah di terapkan dalam sebuah rumah minimalis 


desain tangga beton rumah
Contoh Tangga Beton Minimalis
Dari model tangga beton di atas, sedikitnya sudah memberikan gambaran yang cukup seperti apa ukuran dan desain tangga beton minimalis yang akan di dirikan. Inilah sedikit referensi yang dapat kami sampaikan , semoga dapat membantu menjadi bahan pertimbangan bagi anda yang akan mendirikan rumah minimalis 2 lantai

Sumber gambar : images google.co.id

Desain Tangga Beton Rumah Konsep Minimalis Rating: 4.5 Diposkan Oleh: santi
Comments
0 Comments