Contoh Desain Rumah Minimalis 2 Lantai Type 27

Desain Rumah Type 27 Lantai 2 - Aspek desain merupakan bagian penting yang harus di perhatikan saat membangun sebuah rumah minimalis. Banyak sekali type rumah yang sangat menarik untuk di jadikan sebuah referensi penting, salah satunya adalah type 27. Type ini dapat berkonsep 1 lantai dan 2 lantai. Tetapi untuk contoh gambar ini adalah konsep lantai 2.

Type rumah 27 dengan 2 lantai merupakan model yang cukup banyak di minati, karena menerapkan konsep model rumah minimalis. Setelah di ulas pada artikel sebelumnya mengenai desain rumah mungil type 27, sedikitnya pada artikel ini melanjutkan artikel tersebut agar lebih mengenal konsep dari type ini.

Berikut contoh gambar desain rumah minimalis type 27 dengan 2 Lantai.


Desain Rumah Minimalis 2 Lantai Type 27
Desain rumah type 27 lantai 2
Dari ke empat contoh desain rumah type 27 dengan 2 lantai di atas tidak terlalu memiliki banyak perbedaan, namun memiliki perbedaan dari pagar rumah, teras rumah, warna cat rumah dan garasi dari rumah minimalis tersebut. 

Nah untuk bagian atap teras rumah silahkan anda perhatikan, disana memiliki beberapa model atap rumah yang cukup menarik dan memiliki perbedaan dari keempat gambar tersebut, jadi sobat tidak harus berpatokan pada gambar ini namun contoh di atas merupakan sebuah referensi tambahan untuk anda, untuk lebih mempercantik lagi anda dapat mengkreasikan dengan warna cat rumah type 27 di atas. Mungkin itulah informasi yang dapat kami sampaikan semoga dapat bermanfaat

Sumber gambar : images google.co.id

Contoh Desain Rumah Minimalis 2 Lantai Type 27 Rating: 4.5 Diposkan Oleh: santi
Comments
0 Comments